Kami memproduksi udang berkualitas tinggi dari hasil budidaya dengan kualitas utama serta kesegaran optimal. Setiap tahap dalam proses budidaya dilakukan dengan hati-hati, menggunakan benur unggul dan dibudidayakan dengan metode best parctices untuk memastikan produk yang dihasilkan memenuhi standar terbaik. Kami menawarkan berbagai pilihan premium, mulai dari udang mentah yang sempurna untuk resep gourmet, hingga udang matang siap saji yang praktis dengan cita rasa yang baik.
Dengan komitmen kuat pada nilai-nilai keberlanjutan (sustainability), kami menggunakan sumber daya untuk proses budidaya dengan hati-hati, serta memitigasi dampak pada lingkungan. Udang kami diproduksi untuk menghadirkan produk terbaik bagi konsumen, dengan kualitas dan kesegaran utama, dengan penerapan prinsip-prinsip keberlanjutan.

Udang Segar (Raw Shrimp)

Udang Masak (Cooked Shrimp)